POLITANI Payakumbuh Raih Peringkat 5 Dari 10 Perguruan Tinggi Vokasi Terbaik Indonesia Tahun 2019
Tanjung Pati (17/8/2019/ — Kementerian Riset, Teknologi, dan Perguruan Tinggi (Kemenristekdikti) Republik Indonesia kembali mengumumkan klasterisasi perguruan tinggi Indonesia tahun 2019 pada Jumat (16/8) Gedung D Kemenristekdikti, Senayan, Jakarta. Kali ini POLITANI Payakumbuh berhasil menempati peringkat 5 dari 10 terbaik perguruan tinggi vokasi Indonesia tahun 2019. Dikutip dari lamannya www.ristekdikti.go.id klasterisasi ini dilakukan untuk memetakan […]











